

Dekorasi Pernikahan bergaya Klasik
Bagi pasangan mempelai yang menyenangi pernikahan gaya klasik, sebaiknya memilih dekorasi pernikahan yang didominasi warna putih atau warna-warna pastel yang lembut. Dengan perpaduan pita, kain tulle serta bunga jenis klasik berbentuk anggun sederhana seperti lily dan ribuan kelopak mawar putih yang bertebaran di sepanjang jalan menuju pelaminan, maka dekorasi gedung pernikahan Anda akan menampilkan gaya klasik yang elegan. Pemilihan gedung pernikahan atau lokasi yang tepat juga dapat mendukung gaya klasik tersebut, misalkan Anda memilih tempat pernikahan di museum atau country club.
Selanjutnya, beberapa detail yang dapat memperkuat kesan klasik pada rangkaian pernikahan Anda antara lain :
* Cincin pernikahan Klasik
Umumnya cincin pernikahan klasik memiliki model polos, tanpa hiasan bebatuan dengan model membulat atau persegi. Cincin pernikahan dari emas putih juga dapat menjadi pilihan yang tepat.
* Undangan pernikahan klasik
Desain monogram (huruf yang berupa lukisan) dan tulisan tangan yang cantik umumnya memberitahukan pada tamu undangan akan gaya pernikahan klasik yang dipilih mempelai.
* Kue pernikahan klasik
Kue pernikahan yang bergaya klasik umumnya terdiri dari kue bolu vanilla yang dihias dengan lapisan tipis krem mentega dan dilengkapi dengan patung mempelai pria dan wanita di bagian teratasnya
* Souvenir pernikahan klasik
Beberapa barang yang menimbulkan kesan klasik seperti jam saku, kipas atau tempat perhiasan keramik dapat menjadi pilihan tepat bagi souvenir pernikahan bergaya klasik. (Diambil Dari berbagai sumber).
kunjungi kami di www.tendabimasakti.com atau hubungi kami di 7884 8797 / 7884 8798 hotline 0812 8177 8600 / 0878 5157 8600
Hubungi Kami Untuk info dan Pemesanan :
Hotline / whatsapp : 0812 8177 8600 dan 0878 5157 8600
Email: tendabimasakti@gmail.com
Website: www.tendabimasakti.com
Bima Sakti Entertainment (Tenda Bima Sakti)
JL Hj Djayadi II Rt06/Rw05 Tanjung Barat Jagakarsa Jakarta Selatan
Selain itu kami juga menyewakan alat pesta lainnya seperti :
sewa tenda murah, sewa tenda pernikahan, sewa tenda jakarta, sewa tenda jakarta selatan, sewa tenda jakarta pusat, sewa tenda jakarta barat, sewa tenda jakarta timur, sewa tenda jakarta utara, sewa tenda depok, sewa tenda plafon, sewa tenda romawi, sewa tenda dekor tertutup, sewa tenda dekorasi terbuka , sewa tenda plafon , sewa tenda pernikahan , sewa tenda dekor murah , sewa tenda di jakarta , sewa tenda di tangerang, sewa tenda di ciputat , sewa tenda di bintaro , sewa tenda di cibinong , sewa tenda di kemang
Tidak ada komentar:
Posting Komentar